idol
Go Yoon Jung Bakal Bermain dalam Spin Off 'Hospital Playlist'
Source by funkorea
Kabar baik untuk para penggemar drama "Hospital Playlist"

Go Yoon Jung dikabarkan telah dikonfirmasi akan bermain dalam drama spin off dari "Hospital Playlist" dan akan memerankan seorang dokter residen di tahun pertamanya.

Spin off dari drama ini akan berlatar di rumah sakit Yulje Jongro dan menceritakan kehidupan dari dokter spesialis kebidanan dan ginekologi.

Drama spin off ini rencananya akan tayang pada 2024 mendatang.

Hallo!

Silahkan Login untuk berkomentar